Hal ini dilakukannya sebagai bentuk kepedulian terhadap anak-anak dengan tujuan agar psikologis mereka secara perlahan kembali pulih dari rasa trauma gempa yang selama menghantui mereka.
Mengisi waktu luang mereka dengan membaca buku-buku yang bermanfaat.
Salah seorang anak perempuan bernama Desy (11) tahun mengungkapkan, ini bantuan pertama yang berupa buku bacaan kami terima dari relawan,biasanya logistik berupa sembako,tenda dan lain-lain saja, bagi saya pribadi ini merupakan bantuan yang sangat berarti mengingat minimnya bantuan berupa buku.
Terima kasih SuaraBorneo, yg sudi memberikan bantuan buku bacaan buat kami, pungkas Desy.
Editor : Ardy Wiryawan