Henry Walukow Berjanji akan Tindak-lanjuti Pembangunan Drainase serta Jalan Perkampungan di Minut

ESENSINEWS.com - Selasa/13/04/2021
Henry Walukow Berjanji akan Tindak-lanjuti Pembangunan Drainase serta Jalan Perkampungan di Minut
 - ()

ESENSINEWS.com – Anggota DPRD Sulut Dapil Bitung-Minut Henry Walukow banjir aspirasi saat turun reses

Beberapa aspirasi yang masuk di antaranya perpanjangan izin pertambangan rakyat dan proteksi pemerintah terhadap PT MSM/TTN yang berencana membeli lahan garapan masyarakat.

Selain itu masyarkat menyampaikan juga aspirasinya terkait sarana dan prasarana serta pembangunan drainase ruas Sukur-Likupang, pembangunan drainase ruas Tatelu-Klabat, jalan perkampungan dan produksi hasil pertanian.

Masyarakat juga berharap beberapa lokasi di Desa Paslaten, Lumpias dan Pinili mendapat izin untuk pembukaan pertambangan rakyat.

Legislator Demokrat yang duduk di Komisi I ini berjanji akan menindaklanjuti aspirasi masyarakat kepada pemerintah daerah sesuai kewenangan.

“Yang menjadi kewenangan provinsi akan saya kawal. Kewenangan kabupaten atau kota akan saya teruskan,” jelasnya kepada wartawan di kantor DPRD Sulut, Selasa (13/4/2021)


Warning: Undefined variable $post in /home/esensinews.com/public_html/wp-content/themes/kompasX/functions.php on line 101

Warning: Attempt to read property "ID" on null in /home/esensinews.com/public_html/wp-content/themes/kompasX/functions.php on line 101

Tinggalkan Komentar

Kolom

Mungkin Anda melewatkan ini

Pilpres 2024 Digelar 28 Februari, Pilkada Serentak 27 November

Pilpres 2024 Digelar 28 Februari, Pilkada Serentak 27 November

Pilkada Sulut 2024 Kiranya Melahirkan Pemimpin yang Visioner dan Revolusioner

Pilkada Sulut 2024 Kiranya Melahirkan Pemimpin yang Visioner dan Revolusioner

Rakyat Dukung Megawati Melawan Putusan Tunda Pemilu PN Jakpus

Rakyat Dukung Megawati Melawan Putusan Tunda Pemilu PN Jakpus

Begini Tata Kelola Pemerintahan Menurut Wagub Steven Kandouw

Begini Tata Kelola Pemerintahan Menurut Wagub Steven Kandouw

Tersangka Korupsi, Edhy Prabowo: Saya akan Bertanggung-Jawab

Tersangka Korupsi, Edhy Prabowo: Saya akan Bertanggung-Jawab

Tag

Baca Informasi Berita Aktual Dari Sumber terpercaya