Emrus Sihombing Nilai Demonstrasi Lewat Zoom Lebih Efektif

ESENSINEWS.com - Sabtu/19/12/2020
Emrus Sihombing Nilai Demonstrasi Lewat Zoom Lebih Efektif
 - ()

ESENSINEWS.com – Komunikolog Indonesia Emrus Sihombing mengatakan demonstrasi via Zoom lebih efektif dan sehat daripada berkerumun

“Demonstrasi lewat link zoom bisa membawa aspirasi yang lebih jernih dan lagi pula terinventarisasi di jejak digital,” kata Emrus kepada Esensinews.com, Sabtu (19/12/2020).

Apalagi ucap dosen UPH ini, di tengah kita menangani penyebaran pandemi Covid-19 dan majunya teknologi dalam jaringan (daring), saya menyarankan agar semua pihak tidak lagi melakukan demonstrasi pola konvensional dengan berkerumun, namun dengan menggunakan link zoom.

“Cegah Pandemi Covid-19, Kepala BNPB dan Para Pakar selalu tegaskan jangan kerumunan! Narasi ini senantiasa disampaikan pejabat publik di ruang publik.”

Secara gamblang dia mengutip kata-kata yang sering diucapkan oleh Presiden dan Kapolri, “Salus Populi Suprema Lex Esto, keselamatan masyarakat adalah hukum tertinggi,”.

Untuk itu ia menyarankan, jikalau aksi demonstrasi tetap hendak digelar, sebaiknya digelar secara daring atau online dengan memanfaatkan aplikasi rapat daring yang ada.


Warning: Undefined variable $post in /home/esensinews.com/public_html/wp-content/themes/kompasX/functions.php on line 101

Warning: Attempt to read property "ID" on null in /home/esensinews.com/public_html/wp-content/themes/kompasX/functions.php on line 101

Tinggalkan Komentar

Kolom

Mungkin Anda melewatkan ini

Presiden Donald Trump Serang Laporan Robert Mueller

Presiden Donald Trump Serang Laporan Robert Mueller

Pemkab Karawang Berencana Bangun RS Paru di Desa Jatisari

Pemkab Karawang Berencana Bangun RS Paru di Desa Jatisari

PAKSU Laporkan Bupati Tapanuli Tengah Ke KPK dan Kejagung RI

PAKSU Laporkan Bupati Tapanuli Tengah Ke KPK dan Kejagung RI

Manipulasi Opini Publik oleh PollsteRP

Manipulasi Opini Publik oleh PollsteRP

OJK Sebut Pembiayaan Melalui Fintech Sepanjang 2018 Capai Rp3,9 Triliun

OJK Sebut Pembiayaan Melalui Fintech Sepanjang 2018 Capai Rp3,9 Triliun

Tag

Baca Informasi Berita Aktual Dari Sumber terpercaya